membuat sop buah

BAHAN :


  • Buah Mangga
  • Buah Strober
  • Buah Melon
  • Buah Apel Merah
  • Buah Tomat Merah
  • Buah Pir
  • Buah Anggur
BAHAN KUAH SOP BUAH SPESIAL :
  • Susu kental manis
  • Sirup gula (250 cc air dicampur 250 cc gula pasir, masak dengan api sedang hingga gula larut)
  • Es batu buatan sendiri yang sudah dihancurkan kecil – atau parut
CARA MEMBUAT SOP BUAH YANG ENAK :
  1. Seluruh buah dipotong – potong kecil dan ditaruh dalam wadah masing-masing, sebaiknya jangan dicampur buahnya.
  2. Menyajikannya atau meracik per mangkuk saja
  3. Ambil satu mangkuk, siram dengan bahan kuah/sop (jangan lupa rasanya dicicipi sesuai selera)
  4. Kemudian diisi dengan buah-buahan yang sudah dipotong – potong kecil tadi
  5. Beri es batu yang sudah dihancurkan atau es parut juga bisa

Penulis : Unknown ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel membuat sop buah ini dipublish oleh Unknown pada hari Minggu, 02 Juni 2013. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 0 komentar: di postingan membuat sop buah
 

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.